Pertumbuhan dan Perkembangan pada Tumbuhan
Pertumbuhan pada Tumbuhan
1. Proses pertumbuhan pada tumbuhan dimulai dengan tiga kegiatan yang merupakan pertumbuhan primer, yaitu:
- Pembelahan sel, terjadi pada daerah titik tumbuh akar dan batang serta pada jaringan kambium.
- Pemanjangan sel, terjadi pada meristem primer yang mengalami pembelahan secara apikal sehingga mengakibatkan batang dan akar bertambah panjang.
- Differensiasi sel, meristem di ujung batang membentuk daun muda menyelubungi bagian ujung membentuk tunas kuncup.
- kambium gabus (felogen), ke luar membentuk felem dan ke dalam membentuk feloderm.
- kambium fasis, membentuk xylem dan floem sekunder.
- kambium interfasis, membentuk jari-jari empulur.
- faktor dalam, meliputi faktor genetik dan hormonal.
- faktor luar, meliputi nutrisi, cahaya yang bersifat menghambat pertumbuhan, suhu dan kelembaban, pH, dan gravitasi mempengaruhi arah tumbuh.
- auksin, merangsang perpanjangan sel terutama pada titik tumbuh dan juga merangsang partenokarpi, yaitu timbulnya buah tanpa didahului, mempercepat diferensiasi.
- giberelin, meningkatkan pemanjangan sel.
- sitokinin, merangsang pembelahan sel.
- rhizokalin, merangsang pembentukkan akar.
- kaulokalin, merangsang pembentukkan batang.
- filokalin, merangsang pembentukkan daun.
- anthokalin, merangsang pembentukkan bunga.
- traumalin, mempercepat penyembuhan luka.
- gas etilen, merangsang pematangan buah.
- asam absisat, menghambat pertumbuhan, membantu menggugurkan daun pada musim gugur.
1 Komentar:
casino (and bet) for you to play for real money - FilmfileEurope
on the first bet in the long run, you have all the available 사설 스포츠토토 샤오미 odds in 넷마블 토토 place in all of 꽁 머니 5000 our 토토 사이트 디자인 샤오 미 slots! 토 블리 When you have a chance of winning the first bet in the long run,
Posting Komentar
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda